Tren Winglet Pada Motor Fairing Tanah Air


Tren memang tiada habisnya, mulai dari inovasi baru yang kreatif atau bahkan hanya sekedar mengotak-atik kondisi yang ada menjadi sebuah hal yang baru. Begitu pula yang dialami oleh tren modifikasi yang dialami Indonesia. Jika musim lalu, MotoGP menggunakan ini untuk menambah sisi aerodinamika dari motor, para modifikator Indonesia memanfaatkannya untuk meningkatkan penampilan motor. Tren ini dilakukan pada motor-motor fairing di Indonesia, seperti R15, R25 dan Ninja 250.

Harga yang ditawarkan sekitar 150-200 ribu dengan bahan fiber. Dan pemasangannya pun cukup mudah dengan penambahan dudukan saja. Berikut beberapa gambarnya.



Meskipun secara bentuk cukup meyakinkan, tetapi tidak ada pengaruh khusus terhadap penambahan benda ini. Seperti yang saya sampaikan di awal, modifikasi ini hanya sebagai penunjang penampilan saja. Sekian dari saya. Terima kasih.

Unknown

No comments:

Post a Comment

Instagram